Membuat Tempat Sampah dari Kertas Bekas - Kerajinan Tangan | Masih membahas wacana memanfaatkan sisa kertas bekas yang banyak di temui di rumah atau sekitar kita nih , dari pada jadi sampah kan lebih baik di jadikan keranjang sampah dengan menggunakan kertas bekas , Nah bagaimana caranya membuat keranjang sampah dari kertas bekas? Langkahnya sangat mudah untuk di ikuti , anda hanya tinggal mengumpulkan beberapa materi serta peralatannya , dan sedikit imajinasi bagaimana akan menyajikan dan menghasilkan keranjang sampah yang menarik dan cukup unik
Yuks simak di bawah ini alat dan cara pembuatanya :
Alat dan Bahan Keranjang Sampah Dari Kertas Bekas
- kertas bekas sisa majalah , koran , pembungkus -makanan berupa persegi empat
- Selotip plastik
- Lem
Langkah Pertama
Lipat kertas hingga jadi sejenis pita selebar 1cm.
Langkah Kedua
Gulung kertas bekas menjadi bentuk melingkar , rekatkan dengan selotip. Buat banyak hingga jumlahnya cukup untuk jadi keranjang sampah.
Langkah Ketiga
Susun jadi keranjang sampah , pakai lem tembak biar rekatan kertas bekas lebih kuat.
Referensi :
http://bikinanjari.blogspot.com/
0 Response to "Membuat Keranjang Sampah dari Kertas Bekas"